5.776 Guru Terima SK P3K

BANDUNG, DISDIK JABAR – Dinas Pendidikan (Disdik) Jawa Barat (Jabar) menyerahkan Perjanjian Kontrak Kerja dan Surat Keputusan Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (P3K) Guru SMA/SMK/SLB Tahun 2021 Tahap 1 di SMKN 2 Bandung, Selasa (17/5/2022). Penyerahan dilakukan secara simbolis kepada 6 guru P3K. Kadisdik Jabar, Dedi Supandi menjelaskan, jumlah P3K yang menerima SK di tahap satu sebanyak […]
Penggunaan Google Workspace for Education di Sekolah

Oleh : Kiman Google Workspace for Education merupakan solusi pembelajaran online yang dikembangkan oleh Google untuk meningkatkan efektivitas dan produktivitas pembelajaran di lingkungan sekolah. Dengan menggunakan Google Workspace for Education, siswa dan guru dapat terhubung dan berkolaborasi dengan mudah, serta mengakses berbagai fitur dan aplikasi berkualitas dari Google seperti Google Classroom, Gmail, dan Drive. Salah […]