Belajar tentang Cerpen yuk!!!
Oleh : Diana Harekat, S.Pd. Apa itu cerpen? cerpen merupakan suatu karya sastra dalam bentuk tulisan yang mengisahkan tentang sebuah cerita fiksi lalu dikemas secara pendek, jelas dan ringkas. Cerpen biasanya hanya mengisahkan cerita pendek tentang permasalahan yang dialami satu tokoh saja.Cerpen juga bisa disebut sebagai prosa fiksi karena cerita yang disuguhkannya hanya berfokus pada satu konflik […]
SEJARAH TENTANG HUNTU GELAP/KAPAK KEUPEUL (FLAKES) DI SAGARANTEN
Oleh : Ade Irawan, S.S Keberadaan huntu gelap atau batu petir sebenarnya merupakan peninggalan masyarakat praaksara zaman neolithikum atau zaman batu muda. Zaman ini merupakan sebuah revolusi dalam kehidupan masyarakat praaksara yang semula berburu dan mengumpulkan makanan (hunting and food gathering) menjadi menghasilkan makanan (food producing). Tempat tinggalnya pun yang tadinya bersifat nomaden atau tidak […]
PERAN SAKA WIRA KARTIKA KORAMIL 2211 SAGARANTEN DALAM MEMUTUS MATA RANTAI TAWURAN PELAJAR
Oleh : Ade Irawan, S.S. Saka Wira Kartika merupakan Satuan Karya Pramuka yang bersifat nasional. Saka Wira Kartika yang dibentuk melalui kerja sama Kwartir Nasional dengan TNI Angkatan Darat bertujuan mengembangkan pendidikan Bela Negara. Saka Wira Kartika adalah wadah kegiatan bagi pramuka penegak dan pramuka pandega untuk meningkatkan kesadaran Bela Negara mengenai pengetahuan dan keterampilan […]
MEMBANGUN KARAKTER PESERTA DIDIK MELALUI KEGIATAN EKSTRAKURIKULER PRAMUKA DI SMAN 1 SAGARANTEN
Oleh : Ade Irawan, S.S Gerakan Pramuka merupakan lembaga pendidikan yang berada di luar sekolah dan di luar masyarakat, yang berperan mendidik anggota muda yang berumur 7 sampai dengan 25 tahun. Pendidikan dilaksanakan di alam terbuka, menarik, menantang, dan mengandung pendidikan dengan menggunakan Prinsip Dasar dan Metodik Kepramukaan. Pendidikan dalam Gerakan Pramuka mencakup nilai yang […]
BELAJAR MENCARI BENDA SEJARAH DI SEKITAR KITA
(Cara Asik Belajar Sejarah) Oleh : Ade Irawan, S.S Sesuai dengan namanya, mata pelajaran sejarah mempelajari tentang kejadian dan peristiwa yang terjadi pada masa lampau. Mempelajari sejarah sangat penting sebagai pembelajaran agar tak mengulangi kesalahan yang sama. Belajar sejarah dapat membantu untuk menentukan identitas suatu bangsa. Bagaimana suatu keluarga terbentuk atau suatu Negara terbentuk. Sejarah […]
Bahaya Kecanduan Game Online Bagi Siswa
Kecanduan game online adalah masalah yang semakin meningkat di kalangan siswa di seluruh dunia. Bermain game secara online dapat menjadi hal yang menyenangkan dan dapat menghibur, tetapi jika dilakukan secara berlebihan dapat menjadi bahaya bagi siswa. Pertama game online dapat menyebabkan ketergantungan yang berbahaya bagi para siswa. Ketergantungan ini dapat menyebabkan siswa menjadi malas belajar […]
MEMBENTUK INNER BEAUTY DENGAN KEPUTRIAN
Oleh : Dewi Puspitawati.,S.Pd.I Dari Abdullah bin Amr.r.a bahwa Rasulullah saw bersabda : “ Dunia ini adalah perhiasan / Kesenangan dan sebaik baik perhiasan dunia adalah Wanita solihah ( HR Muslim , Nasai’I Ibnu Majah dan Ahmad. ) dari hadist tersebut kita menyadari bahwa perhiasan paling indah di dunia ini bukanlah intan permata , bukan […]
243 Calon Siswa Ikuti Kegiatan PLS SMAN 1 Sagaranten
SEBANYAK 243 calon siswa baru SMAN 1 Sagaranten mengikuti kegiatan Pengenalan Lingkungan Sekolah (PLS) yang dimulai Senin, 18 Juli 2022. Kegiatan yang akan berlangsung hingga Kamis, 21 Juli 2022 ini dibuka serentak di seluruh sekolah di Jawa Barat melalui zoom meeting dan youtube streaming. Abdul Faqih, seorang panitia PLS menuturkan bahwa untuk hari Senin agendanya […]
Mengenal Sekolah Tropis (Tropical School)
Oleh : Diana Harekat, S.Pd. Pernahkah kalian mendengar kata “tropis”? ya, jika kalian pernah mendengarnya berarti kalian sudah familiar dengan kata tropis. Mari kita mengenal lebih jauh tentang istilah kata tropis! Kata Tropis dalam Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI) adalah mengenai daerah tropik (sekitar khatulistiwa). Contoh penyakit tropis atau penyakit yang berasal dari iklim tropis […]
Sah, Evi Aprilia Jadi Isteri Gio Ganesa
sman1sagaranten.sch.id—Evi Aprilia, Guru Matematika SMAN 1 Sagaranten resmi dinikahi Gio Ganesa B. Nur pada Rabu, 6 Juli 2022. Akad dan resepsi pernikahan dilaksanakan kediaman mempelai perempuan di Kampung Cikupa Desa Sagaranten Kecamatan Sagaranten. Acara yang kental dengan adat Sunda itu berlangsung meriah,dihadiri oleh Keluarag Besar Sarip Hidayat (mempelai perempuan), dan Keluarga Besar Bambang Suhendar (mempelai […]